Jumat, 15 Juni 2012

dosa sujud/kiblat kepada patung/batu




Keluaran  20:4Jangan membuat bagimu patung i  yang menyerupai apapun 4  yang ada di langit di atas, atau yang ada di bumi di bawah, atau yang ada di dalam air di bawah bumi.20:5 Jangan sujud menyembah j  kepadanya atau beribadah kepadanya, sebab Aku, TUHAN, Allahmu, adalah Allah k  yang cemburu, yang membalaskan kesalahan bapa l  kepada anak-anaknya 5 , kepada keturunan m  yang ketiga dan keempat dari orang-orang yang membenci Aku, 20:6 tetapi Aku menunjukkan kasih setia kepada beribu-ribu n  orang, yaitu mereka yang mengasihi Aku dan yang berpegang pada perintah-perintah-Ku. = Ulangan 5:8-10

apapun, yaitu doa/berlutut/sujud/kiblat selain kepada Tuhan. misal, kepada kitab, salib, rosario, patung, kotak, kubus, batu dari bulan, dsb.


Imamat 26:1 "Janganlah kamu membuat berhala n  bagimu, dan patung o  atau tugu berhala p  janganlah kamu dirikan bagimu; juga batu berukir q  janganlah kamu tempatkan di negerimu untuk sujud menyembah kepadanya, sebab Akulah TUHAN, Allahmu. 26:30 Dan bukit-bukit a  pengorbananmu akan Kupunahkan, dan segala pedupaanmu b  akan Kulenyapkan. Aku akan melemparkan bangkai-bangkaimu ke atas bangkai-bangkai berhalamu c  dan hati-Ku akan muak d  melihat kamu.



contoh yg sering diberhalakan adalah salib, patung, rosario, kuburan, tugu, bangunan, kotak, kubus, batu dari bulan, dsb...



Mazmur  97:7 Semua orang yang beribadah kepada patung v  akan mendapat malu, w orang yang memegahkan diri karena berhala-berhala; x  segala allah y  sujud menyembah kepada-Nya.
 106:28Mereka berpaut pada Baal Peor, x  dan memakan korban-korban sembelihan bagi orang mati106:29 Mereka menyakiti hati-Nya y  dengan perbuatan mereka, z  maka timbullah tulah a  di antara mereka



Yesaya  2:18 Sedang berhala-berhala k  akan hilang l  sama sekali. 2:20 Pada hari itu r  berhala-berhala perak dan berhala-berhala emas s  yang dibuat manusia untuk sujud menyembah t  kepadanya akan dilemparkannya kepada tikus dan kelelawar
 44:17 Dan sisa kayu itu dikerjakannya menjadi allah, menjadi patung sembahannya; ia sujud kepadanya, ia menyembah i  dan berdoaj  kepadanya, katanya: "Tolonglah k  aku, sebab engkaulah allahku!" 44:18 Orang seperti itu tidak mengetahui apa-apa dan tidak mengerti l  apa-apa, sebab matanya m  melekat tertutup, sehingga tidak dapat melihat, dan hatinya tertutup juga, sehingga tidak dapat memahami. 44:19 Tidak ada yang mempertimbangkannya, tidak ada cukup pengetahuan atau pengertian n  untuk mengatakan: "Setengahnya sudah kubakar dalam api dan di atas baranya o  juga sudah kubakar roti, sudah kupanggang daging, lalu kumakan. Masakan sisanya akan kubuat menjadi dewa kekejian? p  Masakan aku akan menyembah kepada kayu kering? q 44:20 Orang yang sibuk dengan abu r  belaka, disesatkan s  oleh hatinya yang tertipu; ia tidak dapat menyelamatkan jiwanya atau mengatakan: "Bukankah dusta t  u  yang menjadi peganganku?"
45:9 Celakalah orang yang berbantah a  dengan Pembentuknya; b  dia tidak lain dari beling periuk c  saja! Adakah tanah liat berkata kepada pembentuknya: d "Apakah yang kaubuat? e " atau yang telah dibuatnya: "Engkau tidak punya tangan!f 45:10 Celakalah orang yang berkata kepada ayahnya: "Apakah yang kauperanakkan?" dan kepada ibunya: "Apakah yang kaulahirkan?" 45:11Beginilah firman TUHAN, Yang Mahakudus, g  Allah dan Pembentuk h  Israel: "Kamukah yang mengajukan pertanyaan kepada-Ku mengenai anak-anak-Ku, atau memberi perintah kepada-Ku mengenai yang dibuat tangan-Ku? i  45:12Akulah yang menjadikan bumi j  dan yang menciptakan manusia di atasnya; tangan-Kulah yang membentangkan langit, k  dan Akulah yang memberi perintah kepada seluruh tentaranya. 45:16 Tetapi tukang-tukang berhala harus mundur dengan penuh noda, semuanya akan mendapat malu dan kena noda juga.



segala macam kayu dan batu bulan atau dari firdaus atau dari manapun


Yeremia  3:9Dengan sundalnya yang sembrono itu maka ia mencemarkan negeri b  dan berzinah c  dengan menyembah batu d  dan kayu.



Yehezkiel  6:9 Di sana, di tengah-tengah bangsa-bangsa, ke mana mereka dibawa tertawan, orang-orang yang terluput dari antara kamu akan mengingat f  kepada-Ku, tatkala Aku mengembalikan hati 2  g  mereka yang berzinah itu, yang sudah menjauh dari pada-Ku dan mengalihkan mata mereka, yang selalu berzinah dengan mengikuti berhala-berhalah  mereka; maka mereka sendiri akan merasa mual 3  melihat kejahatan i  yang mereka lakukan dan melihat segala perbuatan j  mereka yang keji. 6:10 Dan mereka akan mengetahui, bahwa Akulah TUHAN k  dan bukan cakap angin, kalau Aku berfirman hendak menjatuhkan malapetaka ini atas mereka. l 6:11 Beginilah firman Tuhan ALLAH: "Bertepuklah 4  dan entakkanlah kakimu ke tanah dan serukanlah: Awas! Oleh sebab segala perbuatan kaum Israel yang keji dan jahat, mereka akan rebah mati karena pedang, kelaparan dan penyakit sampar. m  6:12 Yang jauh akan mati karena sampar, yang dekat akan rebah karena pedang dan yang terluput serta terpelihara akan mati karena kelaparan. Demikianlah Aku akan melampiaskan amarah-Ku n  kepada mereka. o  6:13 Dan kamu akan mengetahui, bahwa Akulah TUHAN, tatkala orang-orang mereka yang terbunuh berebahan di tengah-tengah berhala-berhala p  mereka keliling mezbah-mezbahnya, di atas setiap bukit yang tinggi dan di atas semua puncak-puncak gunung, di bawah setiap pohon yang rimbun dan setiap pohon keramat q  yang penuh cabang-cabang, di tempat mana mereka membawa korban persembahan yang harum bagi semua berhala-berhala r  mereka. 6:14 Aku akan mengacungkan tangan-Ku s  melawan mereka dan tanahnya, di mana saja mereka diam, akan Kubuat menjadi musnah dan sunyi sepi mulai dari padang gurun sampai ke Ribla dan mereka akan mengetahui, bahwa Akulah TUHAN. t "




Tuhan ingin kita bertobat
14:6 Oleh karena itu katakanlah kepada kaum Israel: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Bertobatlah e  dan berpalinglah dari berhala-berhalamu dan palingkanlah mukamu dari segala perbuatan-perbuatanmu f  yang keji.




Manusia diibaratkan mempelai perempuan Tuhan. Penyembahan berhala adalah kemesuman, persundalan rohani yg keji dan lebih jahat daripada Sodom/Gomora
Yehezkiel 16:34 Maka dalam persundalanmu engkau adalah kebalikan dari perempuan-perempuan yang lain; bukan orang yang mengejar engkau hendak bersundal; tetapi engkau yang memberi upah persundalan, sedang engkau tidak diberi apa-apa; itulah kebalikannya padamu.16:35 Oleh karena itu, hai perempuan sundal, dengarkanlah firman TUHAN! 16:36 Beginilah firman Tuhan ALLAH: Oleh karena engkau menghamburkan kemesumanmu dan auratmu disingkapkan dalam persundalanmu dengan orang yang mencintaimu dan dengan berhala-berhalamu yang keji dan oleh karena darah q  anak-anakmu yang engkau persembahkan kepada mereka 16:48 Demi Aku yang hidup, demikianlah firman Tuhan ALLAH, m  sesungguh-sungguhnya Sodom, n  kakakmu yang termuda beserta anak-anaknya perempuan tidak berbuat seperti engkau lakukan o  beserta anak-anakmu perempuan.
 20:24oleh karena mereka tidak melakukan peraturan-peraturan-Ku dan menolak ketetapan-ketetapan-Ku r  dan melanggar kekudusan hari-hari Sabat-Ku s  dan matanya selalu tertuju t  kepada berhala-berhala u  ayah-ayah mereka. 20:30 Oleh sebab itu katakanlah kepada kaum Israel: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Apakah kamu menajiskan dirimu 4  f  juga dengan cara hidup nenek moyangmu dan berzinah dengan mengikuti dewa-dewanya g  yang menjijikkan? 20:32 Dan apa yang timbul dalam hatimu sama sekali tidak akan terjadi, yaitu yang kamu katakan: Kami ingin seperti bangsa-bangsa lain 5 , seperti segala kaum di negeri-negeri untuk berbakti kepada pohon dan batu.
 23:48 Aku akan menghentikan l  kemesuman di tanah itu dan semua kaum perempuan akan memperhatikan peringatan itu dan tidak akan melakukan kemesuman lagi seperti yang kamu lakukan. m  23:49 Orang akan membalaskan kemesumanmu atasmu dan kamu harus menanggung dosa-dosamu lantaran kamu menyembah berhala-berhala. n  Dan kamu akan mengetahui bahwa Akulah Tuhan ALLAH. o "
 30:13Beginilah firman Tuhan ALLAH: Aku akan membinasakan berhala-berhala l  dan meniadakan dewa-dewa dari Memfis; m  dan tidak akan ada lagi pemimpin di tanah Mesir n  dan Aku akan menimbulkan ketakutan di sana.



Mikha  1:7 Segala patungnya v  akan diremukkan, w  segala upah sundalnya akan dibakar, dan segala berhalanya x  akan Kuhancurkan; sebab dari upah sundal y  dikumpulkan semuanya itu, dan akan kembali menjadi upah sundal.
 5:12 (5-11) Aku akan melenyapkan alat-alat sihir dari tanganmu, dan tukang-tukang peramal tidak akan ada lagi g  padamu. 5:13 (5-12) Aku akan melenyapkan patung-patungmu h  dan tugu-tugu berhalamu dari tengah-tengahmu, i  maka engkau tidak lagi akan sujud menyembah kepada buatan tanganmu. j  5:14 (5-13) Aku akan menyentakkan tiang-tiang k  berhalamu dari tengah-tengahmu dan akan memunahkan berhalamu; 5:15 (5-14) Aku akan membalas dendam l  dengan murka dan kehangatan amarah, kepada bangsa-bangsa yang tidak mau mendengarkan.


Yohanes  4:21 Kata Yesus kepadanya:"Percayalah kepada-Ku, hai perempuan, saatnya akan tiba, s  bahwa kamu akan menyembah Bapa bukan di gunung ini dan bukan juga di Yerusalem. t  4:22 Kamu menyembah apa yang tidak kamu kenal, u  kami menyembah apa yang kami kenal, sebab keselamatan datang dari bangsa Yahudi. v  4:23 Tetapi saatnya akan datang dan sudah tiba w  sekarang, bahwa penyembah-penyembah benar akan menyembah Bapa dalam roh x  dan kebenaran 3 ; sebab Bapa menghendaki penyembah-penyembah demikian. 4:24 Allah itu Roh y  dan barangsiapa menyembah Dia, harus menyembah-Nya dalam roh dan kebenaran 4 ."

Kisah Para Rasul  17:22 Paulus pergi berdiri di atas Areopagus j  dan berkata: "Hai orang-orang Atena, aku lihat, bahwa dalam segala hal kamu sangat beribadah k  kepada dewa-dewa17:23 Sebab ketika aku berjalan-jalan di kotamu dan melihat-lihat barang-barang pujaanmu, aku menjumpai juga sebuah mezbah dengan tulisan: Kepada Allah yang tidak dikenal. Apa yang kamu sembah tanpa mengenalnya, l  itulah yang kuberitakan kepada kamu. 17:24 Allah yang telah menjadikan bumi dan segala isinya, m  Ia, yang adalah Tuhan atas langit dan bumi, n  tidak diam dalam kuil-kuil buatan tangan o  manusia,17:25 dan juga tidak dilayani oleh tangan manusia, seolah-olah Ia kekurangan apa-apa, karena Dialah yang memberikan hidup dan nafas dan segala sesuatu p  kepada semua orang. 17:26 Dari satu orang saja Ia telah menjadikan semua bangsa dan umat manusia untuk mendiami seluruh muka bumi dan Ia telah menentukan musim-musim bagi mereka dan batas-batas kediaman q  mereka, 17:27 supaya mereka mencari Dia dan mudah-mudahan menjamah dan menemukan Dia, walaupun Ia tidak jauh dari kita masing-masing. r  17:28 Sebab di dalam Dia kita hidup, kita bergerak, kita ada, s  seperti yang telah juga dikatakan oleh pujangga-pujanggamu: Sebab kita ini dari keturunan Allah juga. 17:29 Karena kita berasal dari keturunan Allah, kita tidak boleh berpikir, bahwa keadaan ilahi sama seperti emas atau perak atau batu, ciptaan kesenian dan keahlian t  manusia.17:30 Dengan tidak memandang lagi u  zaman kebodohan, v  maka sekarang Allah memberitakan kepada manusia, bahwa di mana-mana semua mereka harus bertobat 3 . w  17:31 Karena Ia telah menetapkan suatu hari, pada waktu mana Ia dengan adil x  akan menghakimi y  dunia 4  oleh seorang yang telah ditentukan-Nya, z sesudah Ia memberikan kepada semua orang suatu bukti tentang hal itu dengan membangkitkan Dia dari antara orang mati. a "

Roma  1:22 Mereka berbuat seolah-olah mereka penuh hikmat, tetapi mereka telah menjadi bodoh. t  1:23 Mereka menggantikan kemuliaan Allah yang tidak fana dengan gambaran u yang mirip dengan manusia yang fana, burung-burung, binatang-binatang yang berkaki empat atau binatang-binatang yang menjalar. 1:25 Sebab mereka menggantikan kebenaran Allah dengan dusta 9  x  dan memuja dan menyembah makhluk y dengan melupakan Penciptanya yang harus dipuji z  selama-lamanya, amin.

1Korintus  6:9 Atau tidak tahukah kamu, bahwa orang-orang yang tidak adil tidak akan mendapat bagian dalam Kerajaan Allah 2 ? o  Janganlah sesat!p  Orang cabul, penyembah berhala, orang berzinah, q  banci, orang pemburit, r 6:10 pencuri, orang kikir, pemabuk, pemfitnah dan penipu s  tidak akan mendapat bagian dalam Kerajaan Allah. 6:11 Dan beberapa orang di antara kamu demikianlah dahulu. t  Tetapi kamu telah memberi dirimu disucikan, u  kamu telah dikuduskan, v  kamu telah dibenarkan w  dalam nama Tuhan Yesus Kristus dan dalam Roh 3  Allah kita. 6:20 Sebab kamu telah dibeli dan harganya j  telah lunas dibayar: Karena itu muliakanlah Allah dengan tubuhmu! k 
 10:20 Bukan! Apa yang kumaksudkan ialah, bahwa persembahan mereka adalah persembahan kepada roh-roh jahat 8 , v  bukan kepada Allah. Dan aku tidak mau, bahwa kamu bersekutu dengan roh-roh jahat10:21 Kamu tidak dapat minum dari cawan Tuhan dan juga dari cawan roh-roh jahat 9 . w  Kamu tidak dapat mendapat bagian dalam perjamuan Tuhan dan juga dalam perjamuan roh-roh jahat. 10:22 Atau maukah kita membangkitkan cemburu x  Tuhan? Apakah kita lebih kuat dari pada Dia?

Galatia  5:19 Perbuatan daging6  telah nyata, yaitu: percabulan, r  kecemaran, hawa nafsu, 5:20 penyembahan berhala, sihir, perseteruan, perselisihan, iri hati, amarah, kepentingan diri sendiri, percideraan, roh pemecah,5:21 kedengkian, kemabukan, pesta pora dan sebagainya. s  Terhadap semuanya itu kuperingatkan kamu--seperti yang telah kubuat dahulu--bahwa barangsiapa melakukan hal-hal yang demikian, ia tidak akan mendapat bagian dalam Kerajaan Allah 7 .

Efesus  5:5 Karena ingatlah ini baik-baik 1 : tidak ada orang sundal, orang cemar atau orang serakah, artinya penyembah berhala, t yang mendapat bagian u  di dalam Kerajaan Kristus dan Allah.

Wahyu  21:8 Tetapi orang-orang penakut, orang-orang yang tidak percaya 5 , orang-orang keji, orang-orang pembunuh, orang-orang sundal, tukang-tukang sihir, penyembah-penyembah berhala dan semua pendusta, h  mereka akan mendapat bagian mereka di dalam lautan yang menyala-nyala oleh api dan belerang; i  inilah kematian j  yang kedua."
 22:12 "Sesungguhnya Aku datang segera w  dan Aku membawa upah-Kux  untuk membalaskan kepada setiap orang menurut perbuatannya 7 . y  22:13 Aku adalah Alfa dan Omega, z  Yang Pertama dan Yang Terkemudian, a  Yang Awal dan Yang Akhir. b " 22:14 Berbahagialah mereka yang membasuh jubahnya. c  Mereka akan memperoleh hak atas pohon-pohon kehidupan d  dan masuk melalui pintu-pintu gerbang e  ke dalam kota f  itu. 22:15 Tetapi anjing-anjing g  dan tukang-tukang sihir, orang-orang sundal, orang-orang pembunuh, penyembah-penyembah berhala dan setiap orang yang mencintai dusta dan yang melakukannya 8 , tinggal di luar. h  22:16 "Aku, Yesus, i  telah mengutus malaikat-Ku j  untuk memberi kesaksian tentang semuanya ini kepadamu bagi jemaat-jemaat. k  Aku adalah tunas, l  yaitu keturunan Daud, m  bintang timur n  yang gilang-gemilang." 22:17 Roh o  dan pengantin perempuan p  itu berkata: "Marilah9 !" Dan barangsiapa yang mendengarnya, hendaklah ia berkata: "Marilah!" Dan barangsiapa yang haus, hendaklah ia datang, dan barangsiapa yang mau, hendaklah ia mengambil air kehidupanq  dengan cuma-cuma!



refs:




menjadi warga negara Indonesia harus tunduk pada hukum yg berlaku di Indonesia, UUD45, dsb. menjadi warga negara Surgawi, harus tunduk pada satu-satunya hukum Tuhan, yaitu Alkitab.
pengadilan Indonesia menggunakan UUD45, Kitab UU Hukum Pidana/Perdata. pengadilan Tuhan menggunakan Alkitab, Firman Tuhan
dengan Firman Tuhan (alkitab) lah Tuhan akan menghakimi pada akhir jaman. John 12:48; Rev 20:12; James 2:12; Rom 2:16
yg percaya, menerima bahwa Yesus sudah dihukum menggantikan dia, akan selamat (masuk surga kekal).yg tidak percaya, harus menanggung sendiri hukuman atas semua dosanya di neraka kekal. Mark 16:16; John 3:18,36; Rom 6:23
2Timotius 3:16 Segala tulisan yang diilhamkan Allah memang bermanfaat untuk mengajar, untuk menyatakan kesalahan, untuk memperbaiki kelakuan dan untuk mendidik orang dalam kebenaran. 2Tim 3:16

Habakuk 2:18 Apakah gunanya patung pahatan, yang dipahat oleh pembuatnya? Apakah gunanya patung tuangan, pengajar dusta itu? Karena pembuatnya percaya akan buatannya, padahal berhala-berhala bisu belaka yang dibuatnya. 2:19 Celakalah orang yang berkata kepada sepotong kayu: "Terjagalah!" dan kepada sebuah batu bisu: "Bangunlah! " Masakan dia itu mengajar? Memang ia bersalutkan emas dan perak, h tetapi roh tidak ada sama sekali di dalamnya.

Yesaya 2:20 Pada hari itu berhala-berhala perak dan berhala-berhala emas yang dibuat manusia untuk sujud menyembah kepadanya akan dilemparkannya kepada tikus dan kelelawar

1Kor 10:22 Atau maukah kita membangkitkan cemburu Tuhan? Apakah kita lebih kuat dari pada Dia?

Yeremia 18:15 Tetapi umat-Ku telah melupakan Aku, mereka telah membakar korban kepada dewa kesia-siaan;

Verse of the Day

15:11 Dengar dan camkanlah: bukan yang masuk ke dalam mulut yang menajiskan orang, melainkan yang keluar dari mulut, itulah yang menajiskan orang. 15:18 Tetapi apa yang keluar dari mulut berasal dari hati dan itulah yang menajiskan orang. Mat 15:11,18

12:35 Orang yang baik mengeluarkan hal-hal yang baik dari perbendaharaannya yang baik dan orang yang jahat mengeluarkan hal-hal yang jahat dari perbendaharaannya yang jahat. 12:36 Tetapi Aku berkata kepadamu: Setiap kata sia-sia yang diucapkan orang harus dipertanggungjawabkannya pada hari penghakiman. 12:37 Karena menurut ucapanmu engkau akan dibenarkan, dan menurut ucapanmu pula engkau akan dihukum. Mat 12:34-37

kurang puas? silakan datang: http://graphe-ministry.org/bahasa/ dan beberapa GBIA lain: http://graphe-ministry.org/bahasa/gbia_lain.html
sy yakin gembala2 disitu akan menyambut baik semua yg mencari kebenaran dgn diskusi dan argumentasi menggunakan akal sehat